Error 5100 adalah salah satu masalah yang paling sering dijumpai untuk printer merek Canon. Apalagi printer canon anda di pasang tabung infus.
Error 5100 pada printer canon MP237 biasanya disebabkan oleh selang infus yang kita pasang berada pada posisi yang tidak tepat atau pemasangan selangnya yang kurang rapi sehingga menyebabkan selang infus menghalangi pergerakan dari rumah cartridge atau Carry Unit printer canon MP237 anda.
Note: Jika cartridge anda stuck di pojok kanan dan tidak bisa digerakkan, maka anda harus menarik nya ketengah dengan cara dorong pengunci cartridge yang berwarna putih ke arah belakang lalu tarik belting rumah cartridge tersebut sampai cartridge anda berada ditengah.
Pesan Error 5100 Pada Printer Canon MP237 |
Cara Jitu Perbaiki Error 5100 pada Printer Canon MP237
Penyebab Error 5100 Pada Printer Canon MP237
![]() |
Rumah Cartridge(Carry Unit) Printer Canon MP237 |
Baca Juga :
Cara Jitu Memperbaiki Error 5100 Pada Printer Canon MP237
- Matikan printer.
- Buka Cover Printer Canon Mp237.
- Cek selang infus yang menuju ke cartridge.
- Rapikan kembali pemasangan selang infus printer canon anda.
- Pastikan pemasangan selang anda sudah rapi dan tidak akan mengganggu cartridge ketika beroperasi. Untuk memastikannya anda bisa menggerakkan rumah cartridge(Carry Unit) ke kiri dan ke kanan.
- Jika selang infus sudah rapi dan tidak mengganggu cartridge printer, coba nyalakan printer lalu lakukan tes print.
- Selesai
Note: Jika cartridge anda stuck di pojok kanan dan tidak bisa digerakkan, maka anda harus menarik nya ketengah dengan cara dorong pengunci cartridge yang berwarna putih ke arah belakang lalu tarik belting rumah cartridge tersebut sampai cartridge anda berada ditengah.